Tag: Vokasi

OPTIMALKAN KINERJA LKP DI KABUPATEN DEMAK, DINDIKBUD KAB. DEMAK DAN HIPKI KABUPATEN DEMAK FASILITASI AKAD KERJA SAMA (MOU) DENGAN DUDI SEKITAR

DINDIKBUD-22/01/2024 Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Demak bersama HIPKI (Himpunan Penyelenggara Kursus Indonesia) Kabupaten Demak melaksanakan Kegiatan Fasilitasi Akad Kerja Sama (MOU) dengan DUDI sekitar. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada hari Sabtu tanggal 20 Januari 2024 di Hotel Dalu, Jl. Majapahit Semarang. Hadir pada kegiatan tersebut 10 DUDI/ perusahaan sekitar yang terdiri dari PT. Formosa, PT. …

Continue reading