Tag: Informasi Publik

TATA CARA PENGAJUAN PENYELESAIAN SENGKETA INFORMASI PUBLIK

TATA CARA PENGAJUAN PENYELESAIAN SENGKETA INFORMASI PUBLIK Permohonan diajukan oleh Pemohon atau kuasanya kepada Komisi Informasi Propinsi Jawa Tengah; Permohonan diajukan secara tertulis baik dengan mengisi formulir Permohonan atau mengirimkan surat Permohonan kepada Komisi Informasi Propinsi Jawa Tengah; Permohonan lisan hanya dapat diajukan dengan datang langsung ke Komisi Informasi Propinsi (KIP) Jawa Tengah oleh Pemohon …

Continue reading

Permohonan Informasi Publik

Alur Layanan Informasi Publik   Syarat : 1.MENYERAHKAN FOTO COPY KTP 2. MENGISI FORMULIR YANG DISEDIAKAN *klik Disini* 3. MENYERTAKAN SALINAN ATAU FOTOCOPY AKTA PENDIRIAN BADAN PUBLIK (UNTUK YANG BERBADAN HUKUM); 4. MEMBERIKAN NOMOR TELEPON YANG BISA DIHUBUNGI; 5. MEMBERIKAN EMAIL YANG VALID;   Formulir Permohonan Informasi Publik Semoga bermanfaat – Terimakasih

Informasi Publik Secara Berkala

Dalam rangka memberikan pelayanan Informasi Publik sebagaimana diamanatkan dalam Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2008 Tentang Keterbukaan Informasi Publik, Berikut adalah informasi publik di Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Demak

Continue reading