Tag: Pembinaan PNF

Workshop Pengelola Pendidikan NonFormal

DINDIKBUD-PNF-LKP-01/02/2019-Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Demak melalui Bidang Pembinaan Pendidikan Anak Usia Dini dan Pendidikan Non Formal (PAUD dan PNF), menggelar Workshop Pengelola PNF dalam upaya meningkatkan kompetensi pengelola PNF pada tanggal 01 – 02 Februari 2019  bertempat di aula Dinas Pendidikan dan Kebudayaan. Kegiatan yang di buka secara langsung oleh Kepala Dinas Pendidikan dan …

Continue reading